Forum Indofanster
Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa 143564713
Selamat datang di Forum Indofanster.
Silakan mendaftar dan login untuk bergabung mendiskusikan berbagai Manga-Anime.

Welcome to FAN

Jangan sungkan untuk bergabung ya...

Forum Indofanster
Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa 143564713
Selamat datang di Forum Indofanster.
Silakan mendaftar dan login untuk bergabung mendiskusikan berbagai Manga-Anime.

Welcome to FAN

Jangan sungkan untuk bergabung ya...


Forum Indofanster

Forum Tempat Berdiskusi Tentang Manga - Anime
Dibuat oleh Agoess Sennin pada 16 Mei 2009
Indofanster adalah Keluarga, Bukan Sekedar Tempat Berkumpul
 
IndeksPortalGalleryPencarianLatest imagesAffiliatePendaftaranLogin
Welcome to
Rules • Staff • Ranks & Holder

Share
 

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down 
PengirimMessage
Uciha Adkira
Leader of Root
Leader of Root
Uciha Adkira


Posting : 445
Join date : 03.11.12
Age : 29
Lokasi : konohagakure

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#1PostSubyek: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty15/11/2012, 8:25 pm

Remaja. Masa yang sedang kita hadapi ini berada di tengah-tengah. Mengapa disebut di tengah-tengah? Karena seorangramaja memiliki fisik dan psikis yang masih labil. Seorang remaja terkadang bahkan sering bertingkah seperti anak-anak. Tapi kita ini bukan aak-anak! Kita sudah memasuki masa dewasa.
:naruto: Banyak tuntutan dari pihak keluarga khususnya agar kita menjadi orang dewasa . Mungkin kita pernah dinasehati atau bahkan dimaraahi agar dapat bersikap lebih dewasa .Tuntutan ini bagus dan baik. Tuntutan yang membuat kita semakin bijaksana, matang dan pastinya menjadi dewasa .
Oh ya, ada satu catatan penting agar menjadi orang dewasa . Bukan berarti kita dituntut dewasa, lalu melihat gambar atau video porno. Bukan berarati pula karena kita ingin dewasa , lalu berbuat seks. Berikut tipsnya: :naruto:
Pertama , kita tahu mana yang baik dan mana yang buruk.
Kedua , kita bisa memprioritaskan yang terutamadan yang pertama. Mana yang harus dilakuakan terlebih dahulu,mana yang dapat diakhirkan.
Ketiga , kita dapat menyelesaikan diri kita sendiri dan dapat pula membantu menyelesaikan masalah orang lain (terutama orang terdekat) tanpa merugikan salah satu pihak.
Keemapat , tidak lari dari masalah.
Kelima , kita dapat berlaku adil dan bijaksana dalam mengambil keputusan. Tidak teargeasa-gesa, tapi juga tidak bertele-tele.
Keenam , sayang terhadap diri kita sendiri dan peduli terhadap orang lain dan lingkungan sekitar.
Ketujuh , taat menjalankan ibadah. Menjauhi apa yang dilarang dan manjalankan apa yang diperintahkan Tuhan dan Rasulallah. Rajin pula dalam melaksanakan amalan sunnah.
Kedelapan , lebih mementingkan orang lain ketimbang diri sendiri.
:naruto: Psn:Yakinlah pada diri kita masing-masing, kita dapat menjadi orang yang dewasa . Kita dapat melewati masa-masa sulit sebagai seorang remaja dan jadilah orang yang dewasa.
:minato: Aku adalah pengendali atas emosiku, masa depanku sangat penting,kebahagiaanku sangat mahal harganya, perasaan marah ini hanya sementara dan murahan, demi kebahagiaan dan masa depan, aku bertekad untuk tetap tenang, bila berhasil sabar, puas rasanya, ada rasa bangga yang mendalam bila bisa menguasai emosi, bukan karena terpaksa, tapi karena rasa sayangku pada kesehatanku. Bila aku marah berlebih tidak baik untuk kesehatan dan bisa menganggu rezeki. Sekarang aku sudah tenang, tenang karena mengerti, mengerti bahwa aku pasti bisa menguasai perasaanku, menguasai emosiku demi masa depan yang indah, demi rasa bangga yang mendalam pada diri sendiri. Inilah diriku yang sesungguhnya. Diri yang hebat dan sabar
Kembali Ke Atas Go down
Tamu
Tamu



Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#2PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty3/4/2013, 8:53 pm

tips yang sangat berguna... terima kasih ts, merasa dapat cahaya di kegelapan setelah baca post ini... ramen ane kirimkan :3
Kembali Ke Atas Go down
mudaro
Nukenin From Konohagakure
Nukenin From Konohagakure
mudaro


Posting : 438
Join date : 01.02.13
Age : 22
Lokasi : taki_gakure

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#3PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty5/4/2013, 3:13 pm

tips nya menarik senpai...... tapi bukan hanya itu aja yg membuat kta menjadi dewasa. kita juga hrus mepelajari hal2 yg mungkin blom kta ktahui tentang kedewasaan ( bukan !!!*kata ini disensor oleh Admin*!!! tau ). contohnya, mempelajari berbagai skematik kehidupan ( kayaknya tipsnya gak nyambung ya, tapi hanya itu pendapat ane. WASSALAM )
Kembali Ke Atas Go down
http://indolearningandstudy.indonesianforum.net/
Soe'i
Administrator
Administrator
Soe'i


Posting : 1372
Join date : 26.01.13
Age : 78
Lokasi : Kawah Candradimuka

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#4PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty13/4/2013, 9:06 pm

infonya bagus dan menarik, DanZo-senpai. juga kita harus "beradaptasi" dengan lingkungan yang baik. memberi dampak positif yang baik.
Kembali Ke Atas Go down
http://kaskus.co.id
Uzumaki D. Ryef
Monster Supernova from FAN
Monster Supernova from FAN
Uzumaki D. Ryef


Posting : 687
Join date : 01.09.12

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#5PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty4/5/2013, 9:47 pm

tips yang menarik dzaky, sayang skrng bnyak ank kecil yg kedewasaan, haha
ramen +1 buat dzky.. Very Happy
Kembali Ke Atas Go down
Karasu No Zhukey
Guru Akademi Suna
Guru Akademi Suna
Karasu No Zhukey


Posting : 190
Join date : 08.02.12
Age : 24
Lokasi : New World

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#6PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty7/5/2013, 4:03 pm

Tips ini sangat berguna...
saya sendiri baru berumur 13 thn sudah dituntut menjadi lebih dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa 2142528527
terima kasih atas tipsnya senpai +1 ramen for you Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa 3845867367
Kembali Ke Atas Go down
Hiraga "Rizki" Saito
FAN no Lolicon - Member Unregistered FAN
Hiraga


Posting : 1078
Join date : 16.04.13
Age : 28
Lokasi : sologakure

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#7PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty8/5/2013, 6:38 pm

menurutku ini info yg sangat bagus senpai
tapi karena belum cukup uang ga bisa traktir ramen dulu
Kembali Ke Atas Go down
Akarui-Mirai
Suna's Art Leader
Suna's Art Leader
Akarui-Mirai


Posting : 167
Join date : 15.07.13
Age : 28
Lokasi : Kumogakure

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#8PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty27/7/2013, 4:57 pm

info yang sangat bagus senpai tambah ilmu lagi ini senpai adkira kalau bisa ane mau tambihin lagi ni senpai tips agar bisa menjadi lebih dewasa yaitu belajar dari pengalaman baik itu yang buruk ataupun yang baik DENGAN PENGALAMAN KITA BISA MENGENAL DIRI KITA SENDIRI



CMIIW
Kembali Ke Atas Go down
Uchiha A. R
Jyuushodaime Kazekage
Jyuushodaime Kazekage
Uchiha A. R


Posting : 562
Join date : 29.07.12
Age : 25
Lokasi : Diantara DUA DUNIA

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#9PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty27/7/2013, 9:35 pm

info yg bagus senpai, bermanfaat bgt buat ane yg masih labil
Kembali Ke Atas Go down
gawi dark ninjax uchiha
Kiri's Art Leader
Kiri's Art Leader
gawi dark ninjax uchiha


Posting : 557
Join date : 24.06.13
Age : 22
Lokasi : bekasigakure

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#10PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty28/7/2013, 11:42 am

Yang bisa kita lakukan supaya jadi orang dewasa adalah menghindari kenakalan remaja.
Salah satu caranya adalah mengisi waktu dengan hal-hal yang tidak merugikan.

OL di FAN juga menyempatkan diri menghabiskan waktu, yang lebih baik daripada menghabiskan waktu main warnet, narkoba, tawuran, dll.
Kembali Ke Atas Go down
http://forum-tmnt.forumid.net/
Uchiha A. R
Jyuushodaime Kazekage
Jyuushodaime Kazekage
Uchiha A. R


Posting : 562
Join date : 29.07.12
Age : 25
Lokasi : Diantara DUA DUNIA

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#11PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty28/7/2013, 1:40 pm

ane setuju ama gawi, FAN adalah kegiatan positif utk remaja,
Kembali Ke Atas Go down
Sponsored content




Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty
#12PostSubyek: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa Empty

Kembali Ke Atas Go down
Subject: Re: Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa  None

Anda tidak dapat mengirmkan postingan atau mengomentari pembahasan di topik ini karena masih berstatus sebagai Tamu.
Silakan Mendaftar dan Login agar dapat mengakses segala fitur forum secara penuh.
AgoessNaruto Robot
Forum Bot



Join Date: 16/05/2009
Lokasi: Forum AgoessNaruto
Comments: Bot untuk membantu anda di Forum AgoessNaruto
Kembali Ke Atas Go down
 

Tips : Agar Menjadi Orang Dewasa

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1

 Similar topics

-
» Apa Naruto tetap Menjadi Orang Baik?
» 5600 orang ingin menjadi nakama luffy
» Tips Menjadi Juara Kelas Menurut Pendapat Kalian Sendiri
» tips-tips mahir dalam software AutoCAD + rangkuman command line
» tips - tips ujian nasional

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
Forum Indofanster :: Forum Bebas ::   :: Pelajaran dan Ilmu Pengetahuan-