Forum Indofanster
Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 143564713
Selamat datang di Forum Indofanster.
Silakan mendaftar dan login untuk bergabung mendiskusikan berbagai Manga-Anime.

Welcome to FAN

Jangan sungkan untuk bergabung ya...

Forum Indofanster
Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 143564713
Selamat datang di Forum Indofanster.
Silakan mendaftar dan login untuk bergabung mendiskusikan berbagai Manga-Anime.

Welcome to FAN

Jangan sungkan untuk bergabung ya...


Forum Indofanster

Forum Tempat Berdiskusi Tentang Manga - Anime
Dibuat oleh Agoess Sennin pada 16 Mei 2009
Indofanster adalah Keluarga, Bukan Sekedar Tempat Berkumpul
 
IndeksPortalGalleryPencarianLatest imagesAffiliatePendaftaranLogin
Welcome to
Rules • Staff • Ranks & Holder

Share
 

Diskusi Naruto Chapter 622

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down 
Pilih halaman : Previous  1, 2, 3, 4, 5, 6  Next
PengirimMessage
Rafael van Djallu
The Bloodseeker
The Bloodseeker
Rafael van Djallu


Posting : 637
Join date : 06.09.12
Age : 34
Lokasi : Konohagakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#101PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty2/3/2013, 11:10 am

@makuchi_kira

Quote :
sekarang yang bikin ane bingung
dalam masa suram yang seperti itu hashirama tumbuh menjadi shinobi, dalam masa sesuram itu, kenapa hashirama dapat bertingkah konyol seperti ini, padahal masa lalunya suram

jangan bingung-bingung, enteng aja nanggepinnya....Very Happy
jangan lihat sosok konyolnya atuh, coba lihat dari sudut pandang karakter yang diciptakan MK... kita tidak bisa selalu menggambarkan karakter di manga/cerita sesuai keinginan kita, toh sudah ada yg mem-plot dan mencirikan karakter dari masing-masing tokoh.... jadi porsi dari masing-masing karakter cerita memang sudah di set sesuai dengan kebutuhan cerita... Very Happy

@kenshin_x

Quote :
menrtku alasan yg telah senpai sbtkan tadi lebih kuat untk alasan knp klan senju dan ucha berseteru. . . .kalo senpai menjadikan alasan yg telah senpai sbtkan tadi sbg alasan knpa shinobi berperang. . . . .saya mengasumsikan senpai telah mempersempit pengertian shinobi. . . .kenpa?? apakah shinobi itu hanyalah klan senju dan ucha?? tentunya tidak bukan??

bila saya(nyubi) boleh memberikan timeline kira2 begini. . . .
1 sblm RS ada.. . negara2 berperang tanpa menggunakan ninjutsu. . .
2 setelah rikudou lahir negara2 berperang menggunakan ninjutsu. . . .knp bsa bgtu?? . . . setelah RS menemukan cara mengolah cakra yang benar(ninjutsu). . . ia kmd menyebarkannya dg harapan akan membwa kedamaian, . . .jadi poinnya pada kata menyebarkan yg artinya rikudou mengajarkan ninjutsu pda anaknya saja. . . .shg byak oknum2 yg menyalahgunakan ninjutsu. . . . . .

jd saya tetap berpegang bahwa perang shinobi masih berhubungan dg perang2 sblmnya yaitu dikarenakan. . . .SALING TIDAK MEMAHAMINYA SESEORANG(SHINOBI). . . .dan madara pun stju dg itu. . . . yaitu pada dialog menuju akhir pd chapter ini.

# yang merah
ane coba ambil ringkas nya aja deh.... Very Happy

1. alasan pertama shinobi berperang adalah faktor keturunan (kalau kata madara mah kutukan)... awal masalah nya yaitu tidak terima nya anak ke 1 atas keputusan RS yang lbh memilih anak ke 2 sebagai penerus.... dengan rasa itu, anak 1 menantang anak ke 2 dengan tujuan untuk membuktikan bahwa anak ke 1 lebih pantas mewarisi apa yg RS cita-citakan (cita-cita : perdamaian).... permasalahan ini terus diwariskan kepada anak keturunan masing-masing, sampai kepada rivalitas senju dan uchiha....

2. alasan kedua shinobi berperang adalah karena dijadikan alat perang... dalam masa suram dan peperangan yg terus menerus, berbagai inovasi dan strategi terus dikembangkan oleh suatu negara untuk dapat meraih kemenangan... salah satu alternativ nya adalah menggunakan kemampuan bertarung dari shinobi... mereka disewa, dan dibayar demi kepentingan negara yang bertikai.... dari sekian banyak klan yang direkrut, ada 2 klan yang ditakuti dan diakui kemempuan nya, mereka adalah senju dan uchiha.....

terus terang ane gak bermaksud mempersempit pengertian, wilayah, kemampuan dan segala nya.... senju uchiha yang ane maksud ini adalah sebagai simbolisasi rivalitas kakek kakek buyut mereka.... faktanya dalam manga/cerita ini, senju uchiha lah yang diberikan porsi lebih oleh sang pengarang... bisa aj ane sebutkan/contohkan rivalitas yang lain seperti hal nya klan kamizuru (pengendali lebah), dan klan aburame (pengendali serangga).... tapi apakah kedua klan itu mewarisi ciri-ciri dari kedua anak RS? gak kan?

# yang biru

sah-sah saja kalau kita bersikeras terhadap opini dan pendapat yang kita pribadi yakini... ane juga gak merasa paling benar dan paling tahu tentang apa yang kita diskusikan.... perbedaan sudut pandang dan argumen masing-masing dari kita gak selalu sama, bahkan ada yang bertolak belakang..... sumber informasi kita mengenai bahan diskusi sama kok, chapter 1 s/d chapter 622... gak ada yg lain... tapi yah itu tadi, cara pandang kita dan pemahaman yang bisa kita sampaikan melalui argumen kita.... selama ini, info atau post yang tulis disini mengacu kepada sumber yang sudah "di stempel" oleh sang pengarang.... berikut sumber nya....

saat tobi menceritakan tentang mythos RS kepada naruto di negara besi :
http://www.mangapanda.com/93-31099-12/naruto/chapter-462.html
http://www.mangapanda.com/93-31099-13/naruto/chapter-462.html
http://www.mangapanda.com/93-31099-14/naruto/chapter-462.html
dan ane perlu tambahin disini, yang diceritakan tobi disini adalah masalh personal.... konflik antara kedua anak RS sampai ke keturunannya...


saat tobi menceritakan sejarah sebelum, sesudah konoha berdiri... :
http://www.mangapanda.com/93-403-17/naruto/chapter-398.html


@tsubasa_ozora

Quote :
apakah setelah rikudou menciptakan ninjutsu perang berakhir?? tidak bkan?

ane coba jawab ya kaka...sepertinya berdasarkan sejarah yang di ceritakan tentang RS ini lupa ane chapter berapa,RS mewariskan cita-cita nya pada ke dua anaknya maksudnya adalah cita-cita agar kedamaian tercipta,artinya mungkin pada saat RS masih hidup juga dunia pada saat itu belum tercipta kedamaian dan perang masih saja terjadi entah itu perang antara siapa dengan siapa

yup, betul sekali.... cita-cita RS memang ingin mendamaikan dunia melalui ajaran yang dibawanya.... karena keterbatasan waktu hidup RS yang singkat dan cita-citanya nya pun belum tercapai akhirnya mewariskan cita-cita tersebut kepada keturunannya....
Kembali Ke Atas Go down
Yuliant26
Warga Biasa
Warga Biasa
Yuliant26


Posting : 2
Join date : 01.03.13
Age : 29
Lokasi : Kebumen

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#102PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty2/3/2013, 12:57 pm

Di chapter ini memang menarik , dua anak polos sperti mereka di masa depan akan menjadi seorang legenda yang paling ditakuti dan dihormati di dunia shinobi.
Aku yakin di chapter2 selanjutnya banyak misteri yang akan terkuak tentang dua dewa shinobi tersebut.....
Kembali Ke Atas Go down
Reynmaru
Warga Biasa
Warga Biasa
Reynmaru


Posting : 4
Join date : 01.03.13
Age : 29
Lokasi : Banjarbaru

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#103PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty2/3/2013, 4:33 pm

Saat masih kecil Madara dan Hashirama berteman seperti Naruto dan Sasuke. Maklum saja mereka masih anak-anak yang belum punya kebencian. Madara kecil saja cinta kedamaian dengan memikirkan bagaimana agar semua orang saling memahami walaupun sulit terjadi. Sampai bisa terwujudnya aliansi di zaman naruto.

Ane penasaran kenapa Madara jadi jahat dan menjadi rival abadi Hashirama.
Mudahan bisa terungkap di chapter2 selanjutnya.
Salam Kenal
Kembali Ke Atas Go down
http://reyn-nara.blogspot.com
Uchiha Ichigo
Genin
Genin
Uchiha Ichigo


Posting : 24
Join date : 07.01.13
Age : 33
Lokasi : Hi no Kuni

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#104PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty2/3/2013, 8:04 pm

lama ga kemari, sepertinya diskusi Naruto agak sepi belakangan ni n dipisah yah skrg topik diskusi dari prediksi. pantas skrg dischap susah menembus 20 page, biasanya dulu selalu lebih 20 page.

ok btt mo komeng aja dulu deh, karna sepertinya ga ada yg bisa ane tanggapi coz dah dibantai semua ama bang shaef, hahaha.. mantap ente bang.

+ chapter ni menurutku kurang menarik, cerita cuma berputar aja di antara Madara n Hashirama kecil yg sama2 menginginkan kedamaian.

+ muncul tokoh baru tapi gak penting menurut ane seperti ayah Hashirama n jg Itama. mereka ga akan berperan signifikan sepertinya n terkesan MK cuma coba memperpanjang cerita yg katanya sebentar lagi mau tamat ini.

prediksi :
* Hashirama dan Madara akan mulai coba saling memahami dengan mulai terbuka dan sharing cerita.

* kemungkinan cerita masih akan berkutat di masa kecil mereka. yah masih cerita tentang mereka coba saling memahami perasaan masing2 dan cita2 tentang menyatukan dunia.

* mungkin akan diceritakan siapa ortu/ayah Madara dan mungkin juga akan ada cerita tentang kematian ayahnya Hashirama. yah kali aja MK masih manjang2in cerita yar ga cepat tamat gitu.

gitu aja dulu deh, chapter ni bnr2 sempit dan ga menarik jadi ga banyak yg bisa dibahas. bisa diliet dari Viewer topik ini yg lom mpe ceban padahal biasanya 3 hari dah ada ceban viewer.
Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 2847049555
Kembali Ke Atas Go down
syriu uchiha
Nukenin From Iwagakure
Nukenin From Iwagakure
syriu uchiha


Posting : 405
Join date : 12.12.12
Age : 29
Lokasi : iwagakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#105PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty2/3/2013, 8:40 pm

kalau buyut mereka bersaudara
berarti madara dan hashirama itu sepupu jauh dong,mungkin nantinya setelah bercerita panjang mereka mengetahui itu,setelah mengetahui mereka sepupu dimedan perang mereka ga jadi bertarung dan madara sadar dan mereka berpelukan ,pertarungan mungkin tidak jadi mungkin hanya obito yg jd musuh,akan terjadi duet 2 dewa shinobi madara dan hashirama,dan begitu juga sasuke dg naruto...

maaf law ngambang ceritanya,
hahaha Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 3720022674 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 281468033
Kembali Ke Atas Go down
Kurama Takiya
Suna's ANBU Captain
Suna's ANBU Captain
Kurama Takiya


Posting : 622
Join date : 23.09.12
Age : 29
Lokasi : Palembang No City

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#106PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty2/3/2013, 10:28 pm

@Zaeril
Jiah..
Alurnya kok jadi ga seru ? Very Happy

Semoga ini yang terjadi.

Semua Hokage lepas dari ET
Karena bantuan Sel Hashirama.

dan Sasuke masih menjadi jahat..

Ini yang ane harapkan pertarungan impian ane

Hashirama dan Tobirama Vs Madara
Hiruzen Vs Orochimaru
Minato dan Kakashi Vs Obito
Naruto cs Vs Sasuke cs.
Kembali Ke Atas Go down
https://facebook.com/khemazst
Ryusei Inuzuka
Ujian Jounin
Ujian Jounin
Ryusei Inuzuka


Posting : 83
Join date : 29.12.12
Age : 27
Lokasi : kirikanangakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#107PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty3/3/2013, 12:50 am

di chapter ini kok clan Uzumaki tidak diceritakan yak ?
padahal kita tau Senju dan Uzumaki clan saudara jauh. . .

>> dimana posisi uzumaki pada masa itu.
apa mereka menjalin persaudaraan setelah Hashirama menikahi Uzumaki Mito ?

>> terus jika pada masa itu hanya ada 3 clan yang bertarung . . .
ada dimana clan2 yang sekarang menempati Konoha ?
(aburame, sarutobi, hyuga, inuzuka dll )

>> apa Konoha yang sekarang, dulunya wilayah milik Uchiha dan Senju saja pada masa itu ?
berarti clan2 sekarang yang menempati desa bukan berada di wilayah negara Api yah ?

mohon pencerahan nya senpai . . . . Very Happy
Kembali Ke Atas Go down
gZ
Jyuunidaime Mizukage
Jyuunidaime Mizukage


Posting : 759
Join date : 18.08.12
Age : 28
Lokasi : Kedirigakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#108PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty3/3/2013, 5:49 am

Reynmaru wrote:
Ane penasaran kenapa Madara jadi jahat dan menjadi rival abadi Hashirama.
Mudahan bisa terungkap di chapter2 selanjutnya.
Salam Kenal

Entah juga ya senpai ~
Apakah karena Madara iri dengan Hashirama yang selalu sukses. Sehingga Madara tidak bisa menjadi kage. Dan untuk membuktikan kalau Madara lebih kuat dia mau membunuh Hashirama...

atau mungkin karena Madara cemburu, Uzumaki Mito suka dengan Hashirama? XD
Soalnya tidak jauh beda seperti kasusnya Obito dan Kakashi...


Kembali Ke Atas Go down
Illumination
Fire Lord of The Fire Nation
Fire Lord of The Fire Nation
Illumination


Posting : 1313
Join date : 06.10.12
Age : 26
Lokasi : Konohagakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#109PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty3/3/2013, 7:56 am

Diskusi Naruto Chapter 622


@Ryusei



Saya akan coba jawab, Ryusei-san Very Happy

2. Karena Zaman Hashirama dan Madara adalah zaman perang. Dimana klan saling berperang demi kehormatan klan dan kekuasaan.


Lebih jelasnya, lihat chapter ini:

http://www.mangapanda.com/93-403-16/naruto/chapter-398.html

Disitu tertulis bahwa dunia pada zaman itu zaman perang saudara yang selalu penuh pertempuran.


Juga chapter ini:

http://www.mangapanda.com/93-403-17/naruto/chapter-398.html

Disitu tertulis "Negara-negara terus berseteru demi hak negaranya atau memperluas kekuasaan". "Di zaman itu, organisasi shinobi masih berbentuk pasukan bersenjata berupa klan. Dan tiap klan ikut perang karena disewa negara".


Dapat kita ambil kesimpulan bahwa, klan-klan yang sekarang menempati Konoha sedang mengikuti perang.


Kata-kata "Dan tiap klan ikut perang karena disewa negara" menunjukkan bahwa klan pada zaman dulu tidak bertempat tinggal secara pasti, karena mereka disewa oleh negara tertentu. Artinya, mereka bisa dikatakan hidup "nomaden".

Jadi, klan-klan yang sekarang bertempat tinggal di Konoha, pada saat itu masih tercerai-berai.


Written And Design by "Bagas C. Namikaze"
©️Forum AgoessNaruto
Kembali Ke Atas Go down
http://nsfc-club.blogspot.com/
Shinobi
Social Division
Social Division
Shinobi


Posting : 3583
Join date : 03.09.11
Age : 33
Lokasi : sologakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#110PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty3/3/2013, 10:31 am

ane comeback mau ngasih tanggapan :
@Ichigo Uchiha : ente kemenong aje nih lama gak nongol, ane pengen liat lagi prediksi versi alur ala ente. iya sih kalo di liat emang kesannya MK coba memperpanjang cerita, karna di chapter ini emang gak ada yg menarik lagi. yah moga minggu dpn ada yg menarik.

Zaeril Rahman wrote:
kalau buyut mereka bersaudara berarti madara dan hashirama itu sepupu jauh dong, mungkin nantinya setelah bercerita panjang mereka mengetahui itu, setelah mengetahui mereka sepupu dimedan perang mereka ga jadi bertarung dan madara sadar dan mereka berpelukan ,pertarungan mungkin tidak jadi mungkin hanya obito yg jd musuh
mereka tetap bertarung kok pada kenyataannya, Madara dan Hashirama, terutama Madara udah tau kalo buyut mereka dulunya adalah ade-kakak dan dua2nya keturunan rikudou. mereka gak akan berpelukan meski tau mereka bersodara jauh karna rikudou emang udah mentakdirkan keturunan anak pertama dan keduanya itu akan tetap bertarung dengan jalan yg mereka tempuh guna menciptakan perdamaian dunia versi mereka. keturunan anak pertama (Madara) dengan jalan kekuatan/jutsu sedangkan keturunan anak kedua (Hashirama) dengan jalan cinta.

KuraTa wrote:
Hashirama dan Tobirama Vs Madara
Hiruzen Vs Orochimaru
Minato dan Kakashi Vs Obito
Naruto cs Vs Sasuke cs.
amin aja deh walo ane rasa tanpa keroyokan pun minato masih mampu ngalahin obito dan Hashirama masih mampu ngalahin Madara sendirian. yg ane bingung karna.musuhnya disini dikit, jadi gak seru aja kalo keroyokan gitu Very Happy

Ryusei Inuzuka wrote:
di chapter ini kok clan Uzumaki tidak diceritakan yak ? dimana posisi uzumaki pada masa itu? apa mereka menjalin persaudaraan setelah
Hashirama menikahi Uzumaki Mito
ane coba bantu jwb yg ini aja karna pertanyaan ente lainnya udah di jwb sama kakak bagas. menurut ane kepentingan Hashirama bercerita disini adalah untuk memberi pencerahan pada Sasuke tentang desa dan shinobi, yg mana hal ini cukup dengan menceritakan yg ingin Sasuke tau, jadi yg gak berhubungan sama itu gak perlu di ceritakan termasuk tentang klan uzumaki. lagi pula jatah klan uzumaki dulu udah pernah di ceritain sama kushina, dan itu udah lebih dari cukup meskipun gak menutup kemungkinan nantinya akan diceritakan juga sama Hashirama. tapi untuk sementara ruang lingkupnya di ambil yg penting2 aja dulu dan berhubungan sama jawaban yg diinginkan Sasuke.

gitu aja ya, CMIIW (Correct Me If I'm Wrong)
Kembali Ke Atas Go down
Ryusei Inuzuka
Ujian Jounin
Ujian Jounin
Ryusei Inuzuka


Posting : 83
Join date : 29.12.12
Age : 27
Lokasi : kirikanangakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#111PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty3/3/2013, 1:36 pm

makasih senpai @Obi dan @Bagas untuk tanggapan nya . . .

yah ane berharap semoga chapter kedepan bisa di ulas lagi lebih dalam soal clan2 itu . . .

mau tanya senpai @Obi . . .
kok gak ada yang bikin prediksi alur cerita ?
apa sudah di tiadakan, atau di buatkan thread sendiri,soalnya seru lho biar thread hidup (rame) lagi kayak sebelumnya . . . ?!

sory kalo pertanyaan ane OOT senpai,
silahkan di koreksi Very Happy
Kembali Ke Atas Go down
Shinobi
Social Division
Social Division
Shinobi


Posting : 3583
Join date : 03.09.11
Age : 33
Lokasi : sologakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#112PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty3/3/2013, 2:03 pm

ane sebenarnya galau juga tentang prediksi alur, mau dibalikin/campur bareng diskusi lagi atau tetap dipisah ke topik ini http://www.indofanster.org/t6173-alur-prediksi-naruto-chapter-623#216791

kalo dibalikin kesini nanti pasti berantakan lagi kalo dicampur. tapi kalo dipisah kasian jadi gak terlihat dan efeknua sepi gak dapat ramen yg udah susah2 bikin alur. ya udah lah ane pisah sekali lagi, kalo tetap sepi maka mulai chapter depan akan ane gabung lagi. silakan menuju tkp yg udah punya prediksi alur 623 kesini http://www.indofanster.org/t6173-alur-prediksi-naruto-chapter-623#216791
Kembali Ke Atas Go down
naruto maniac
The Pensioners Of FAN
The Pensioners Of FAN
naruto maniac


Posting : 1191
Join date : 12.11.12
Age : 25
Lokasi : jakarta

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#113PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty4/3/2013, 5:55 pm

Wahh udh lama banget gk kemari...
Kangen juga rasanya....
Sayang skrg dischap mnjadi sdikit sepi....
Kangen sama suasana dlu...


Btw utk chap 623 ane yakin/percaya sepertinya madara dan juga hashirama akn saling memberitahu tentang nama lengkapnya atau dalam kata lain saling mengetahui clan mereka..... Tpi klo menurut sya jika mereka tau bahwa clan mereka saling bermusuhan sya yakin mereka berdua takkan mempedulikan hal itu..... Mnurut sya mereka paling cuma cuek2x aja......

Karna pada dasarnya menurut sya yg menyebabkan mereka bermusuhan itu bukan karna clan mereka yg saling bermusuhan melainkan karna perbedaan prinsip...... Karna prinsip hashirama adlh kedamaian diciptakan oleh cinta...... Sdgkan mnurut madara kedamaian hanya diciptakan oleh kekuatan.....

Dan mungkin juga di chap dpn benar2x diperlihatkan izuna..... Tapi sama dgn kakaknya mungkin sja izuna juga tak peduli clan mereka bermusuhan......

CMIIW
Kembali Ke Atas Go down
konan cicilia
Murid Akademi
Murid Akademi
konan cicilia


Posting : 10
Join date : 04.03.13
Age : 30
Lokasi : konoha

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#114PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty4/3/2013, 6:17 pm

hehehe maaf senpai saya masih baru Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 3948407449
baru gabung sama forum ini
madara dulu orangnya baik yah sama kayak obito juga hehehe
hashirama cocok banget sama madara so sweet Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 866844732
Kembali Ke Atas Go down
Calvin_Dragneel
Jinchuuriki Gobi
Jinchuuriki Gobi
Calvin_Dragneel


Posting : 504
Join date : 24.11.12
Age : 28
Lokasi : JKT48 Theater , FX Sudirman

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#115PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty4/3/2013, 6:51 pm

Halo konan cicilia Welcome to FAN
semoga betah dan aktif terus di fan yaa................

BTT :

Di Chapter ini masih menceritakan flashback di dalam flashback yaitu masa kecil dua orang shinobi yang akan mengubah dunia yakni madara dan hashirama , dimasa itu belum ada yang namanya Desa,pada masa itu mereka hidup & tinggal berkelompok berdasarkan klannya masing 2 (kayak jaman dulu indonesia) , itulah kenapa pada jaman itu saat memperkenalkan diri kepada orang lain tidak boleh menyebutkan klan nya , dan ternyata saudara madara ada 2 , dan madara mempunyai 5 saudara (termasuk izuna) , dan di page akhir di tunjukan kembali scene pertemuan madara ke dua kalinya

Prediksi ane :

Di chapter 623 sepertinya masih dipenui dengan flashback madara dan hashirama kecil dan mungkin beberapa chapter kedepan pun akan masih dipenuhi flashback dan setelah itu kembali melanjutkan flashback madara vs hashirama

Kalau memang madara mepunyai 4 saudara pasti akan diceritakan saat kematian mereka , sepertinya madara memang tidak jahat di lihat dari tingkahlakunya yang konyol seperti hashirama , mungkin akan dijelaskan lebih lanjut alasan mengapa madara berubah 180 deraja

segitu aja

CMIIW
Kembali Ke Atas Go down
Margato
Jounin Elite
Jounin Elite
Margato


Posting : 420
Join date : 02.11.12
Age : 40
Lokasi : BALI

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#116PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty5/3/2013, 3:49 pm

discap kali ini agak sepi ya,...
itu bisa dimaklumi berhubung tdk banyak hal yg bisa dijadiin bahan diskusi, prediksi alur juga dipisah, dan senpai @Dreamer11, yg biasannya membuat dischap ini ramai pun nggak kelihatan, mungkin beliau lagi ada kesibukan...
terusterang ane merasa chapter kali ini agak membosankan, hanya tentang mereka ber2 (madara & hashirama)...

maaf ya kalo post ane OOT...
Kembali Ke Atas Go down
Rafael van Djallu
The Bloodseeker
The Bloodseeker
Rafael van Djallu


Posting : 637
Join date : 06.09.12
Age : 34
Lokasi : Konohagakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#117PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty5/3/2013, 4:43 pm

@margato

ngoahahahaha, gak sepi kok bang... ya kalau lagi disuguhin FB dan tokoh emang bgtu... kata @dreamer mah DEATH ZONE... Very Happy

si tukang tidur (panggilan ane buat @dreamer) ada kok bang, mata dan hati nya gak bisa jauh dari FAN dan dischap... bentar lagi juga nongol, tar ane kuchiyose tuh orang....


BTT

ane mau tanya nih senpai semua....

# persisnya kapan yah madara bgtu membenci hashirama?
# apa dari masa kecil?
# setelah menjadi ketua klan masing-masing yang mau gak mau mrk harus bertarung?
#atau pas konoha berdiri dan hashirama diangkat menjadi hokage?

monggo...Very Happy
Kembali Ke Atas Go down
Vampire
Eternal Soul
Vampire


Posting : 1415
Join date : 24.01.13
Age : 24
Lokasi : United Kingdom Of Hitsugaya

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#118PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty5/3/2013, 5:31 pm

KaShaef wrote:
persisnya kapan yah madara bgtu membenci hashirama?
apa dari masa kecil?
setelah menjadi ketua klan masing-masing yang mau gak mau mrk harus bertarung?
atau pas konoha berdiri dan hashirama diangkat menjadi hokage?
@KaShaef
4 Pertanyaan 1 Jawaban.
OK..,Dimulai Dri Pertarungan Mereka Sejak Dulu,Yg Tidak Ada Hentinya Dan Bersifat Abadi.Kita Semua Sdah Mengetahui Bahwa Klan Senju Dan Klan Uchiha Adalah Klan Yg Tidak Ada Hentinya Untuk Mengakhiri Peperangan Dan Ego Masing2 KeDua Belah Pihak,Spertinya Smpe Skarang Mereka Ber 2 Msih Berselisih Untuk Membuktikan Siapa Yg Lebih Kuat Antara Klan Senju DAn Klan Uchiha,.
Pada Masa Peperangan Antara Senju Dan Uchiha,Semua Klan Bertarung Demi Negara Yg Menyewa Klan Tersebut,Artinya Saat Hashirama Dan Madara Bertempur Mreka Ber 2 Msih Menjunjung Tinggi Nama Clan Dan Negara Yg Di Sewanya,Bkan Menjunjung Tinggi Popularitas Mereka Ber 2.
Klaw Di Ceritakan AKan Panjang Menjelaskannya,Ya...Mau Bgaimana Lgi.Ane Hrus Mnjelaskan Sejak Awal Berdirinya Peperangan Klan Senju Dan Uchiha.OK..,Langsung Saja.
Seprti Yg Sudah Ane Jelaskan Di ATas,Bahwa Pada Masa Pertempuran Klan Senju Dan Uchiha Mereka Ber 2 Menjunjung Tinggi Nama Clan DAn Negara Yg Menyewa Mereka Untuk Bertempur Di Medan Perang,Artinya Mereka Belum Menggunakan Nama Mereka Dalam Pertempuran Di Medan Perang..
Lalu Saat Mreka Berperang Sangat Lama Dan Tak Kunjung Usai.Akhirnya Clan Senju Mengemukakan Akan Diadakan Gencatan Senjata Dri Clan Senju Terhadap Clan Uchiha, Dengan ALasan Peperangan Yg Membosankan Dan Tak Kunjung Usai.Ya..,Pstinya Clan Uchiha Menyetujui Gencatan Senjata Dengan Alasan Yg Sama.Tapi..,Ada Satu Orang Anggota Clan Uchiha Yg Menolak Gencatan Senjata Tersebut,Yaitu Madara Uchiha Yg Notabene Ketua Dar Clan Uchiha Pada MAsanya,Karena Madara Uchiha Menganggap Pngorbanan Adiknya Yg Rela Mngorbankan Matanya Demi Clan Uchiha Sia2 Tanpa Setetes Keuntungan Bagi Clan Uchiha Sendiri.
Lalu Madara Memutuskan Pergi Meninggalkan Desa Konohagakure Tanpa Jejak,Saat Madara Meninggalkan Konoha,Hashirama Yg Notabene Ketua Dari Clan Senju Menjadi Hokage,Sekaligus Hashirama Memberlakukan Sistem Desa Pada Negara HI.
Setelah Hashirama Sudah Lama Menjadi Hokage,.Tiba2 Konoha Di Serang Oleh Kyubi Dan Dalang Dari Penyerangan Itu Adalah Uchiha Madara Yg Dulu Menjadi Musuh Abadi DAri Hashirama Senju.....

Langsung Saja Kesimpulannya Adalah Hashirama Dan Madara Mulai Berperang Pda Msa Klan Senju Mengemukakan Gencatan Senjata Kepada Klan Uchiha/Saat Hashirama Menjadi Hokage....
Intinya Kebencian Madara Terhadap Hashirama BErlangsung Sebelum Hashirama Menjadi Hokage Dan Sesudah Klan Senju Mengemukakan Gencatan Senjata Kepada Klan Uchiha...

CMIIW
Kembali Ke Atas Go down
http://forumnaruto-gakure34.forumid.net/
DX-Yoew
Guru Jounin Konoha
Guru Jounin Konoha
DX-Yoew


Posting : 179
Join date : 28.01.13
Age : 27
Lokasi : Maskuning Kulon, Pujer, Bondowoso, Jawa Timur, Indonesia

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#119PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty5/3/2013, 5:44 pm

@mizuro
kebiasaan pake tombol shift yak ??
tulisannya huruf besar semua pada kata awal, jadi gak bagus menurutku karna tak sesuai kaidah bahasa indonesia

Sorry OOT

@margato
memang gitu senpai kalo cuma flahsback or apalah semacemnya
ane bingung mau bikin prediksi kalau udah gini

@shaef
bener kata bang Dreamer , Death Zone ~fufufufu

Kembali Ke Atas Go down
Vampire
Eternal Soul
Vampire


Posting : 1415
Join date : 24.01.13
Age : 24
Lokasi : United Kingdom Of Hitsugaya

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#120PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty5/3/2013, 5:51 pm

Lanjutin OOT:
@KaMaku
Udah Kebiasaan,Bang...Did Yo know,Dulu Setiap Ane Nulis.Setiap Akhir Kalimat Pake Tanda Seru,Ngga Tanggung2 Kasih Tanda serunya Yaitu Sampe 5 Tanda Seru Setiap Akhir Kalimat....Untungnya Sekarang Udah Ilang Kebiasaan Itu.

LanjutBTT:


Terakhir diubah oleh Mizuro Yotsuki tanggal 5/3/2013, 9:21 pm, total 1 kali diubah
Kembali Ke Atas Go down
http://forumnaruto-gakure34.forumid.net/
naruto maniac
The Pensioners Of FAN
The Pensioners Of FAN
naruto maniac


Posting : 1191
Join date : 12.11.12
Age : 25
Lokasi : jakarta

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#121PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty5/3/2013, 6:07 pm

Ane mau coba jawab pertanyaan shaef ah...

Tentang sejak kapan madara membenci hashirama ya???

Begini klo menurut ane madara tidaklah membenci hashirama dari masa kecil....... Bahkan pada saat pertempuran senju vs uchiha madara belum membenci hashirama...

Sbenarnya ceritanya begini:

pada saat pertempuran snju vs uchiha kedua sahabat ini menjadi ketua atau pemimpin dri clan mereka masing2x..... Bahkan menurutku pada saat irtu madara sangat antusias dgn pertarungan uchiha vs senju.... Seiring waktu berlalu madara terlalu bersemangat bertempursampai2x kekuatan mata MS yg menjadi andalannya itu mengalami kegelapan... Madara yg kegelapan pun tak bisa bertindak apa2x.... Seiring waktu entah diberikan adiknya atau emg madara yg ngambil, madara sdh tdk mengalami kegelapan karna mata izuna.... Dan mata madara pun berkembang menjadi EMS......

Dan menurut sya pada masa ini pun madara belumlah membenci hashirama..... Setelah mendapatkan EMS madara yg tak mau membuat pengorbanan adiknya sia2x pun berniat bertempur lagi dgn senju.... Tapi semuanya bertolak belakang dgn keinginan madara.... Clan uchiha maupun senju bosan berperang dan menginginkan perdamaian... Madara yg tak terima tak bisa melakukan apa2x.... Sbagai pemimpin dia harus mengikuti kemauan bersama, bukan ego dirinya.... Mulai saat itu mungkin madara mulai punya sifat yg buruk.....

Singkat cerita, senju dan uchiha yg tlah berdamai dan bersatu itu akhirnya menjadi cikal bakal konohagakure.... Mungkin pada saat itu madara bukan benci hashirama, tapi hanya sebatas kesal... Lalu kebencian madara pada hashirama pun dimulai saat pemilihan hokage 1....... Mayoritas penduduk konoha lebih memilih hashirama dibanding madara..... Sehabis itu hashirama pun tampaknya lbh dicintai penduduk desa dibanding madara.... Madara yg sirik pun lama2x berubah menjadi benci hashirama.... Itulah asalmula kebencian madara

Jdi jawaban utk shaef adlh madara mulai benci hashirama sewaktu hashirama dipilih jadi hokage 1 dan di cintai desa....

CMIIW
Kembali Ke Atas Go down
Kuuga_Uchiha
Kiri's Jounin Commander
Kiri's Jounin Commander
Kuuga_Uchiha


Posting : 303
Join date : 14.11.12
Lokasi : Su-Ri-Dunkgakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#122PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty6/3/2013, 5:08 am

@konan cicilia..
konan cicilia wrote:
hehehe maaf senpai saya masih baru Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 3948407449
baru gabung sama forum ini
madara dulu orangnya baik yah sama kayak obito juga hehehe
hashirama cocok banget sama madara so sweet Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 866844732

Selamat datang didischap..yupz madara dulu memang baik dan yg ane tahu madara dulu memang sangat2 mencintai dan melindungi klannya.. Very Happy

hashirama dan madara cocok?cocok bagaimana?hehehee..

O ya senpai konan..prediksi ente gmn nih buat naruto 623-nya..tar klo ikut2 ke sini/dischap2 selanjutnya.. tolong disertai prediksi nya jg ya..ga usah takut salah..disini kita bebas berkreasi ko,asal jgn diluar dari tema aja.. Very Happy ditunggu ya.. Very Happy salam.. Very Happy

@Naruto maniac dan @De Mizu..

jawaban yg menurut ane masuk akal tu..hehe..hampir sama dengan yg ane buat di prediksi alur cerita.. Very Happy entahlah kalian dapat dari mana?

tp klo ane sih jujur saja baca dari manga naruto http://komikbaru.com/Naruto_Indonesia/398/15 sampai http://komikbaru.com/Naruto_Indonesia/399/17 (pada saat tobi cerita ke sasuke dulu.. Very Happy )

Ok darimana pun itu.. Ramen +1 buat kalian masing2,karena menurut ane itu bukan sembarang jawaban..dan seandainya senpai shaef memberi rep jg..anggaplah yg ane itu bonus..wkwkwk..*sssttt jgn sampai terdengar senpai shaef ya,ane udh kasih ramen?top sceret ini...!!!*wkwkwkwkw..

Maaf klo agak oot nih.. Very Happy
Kembali Ke Atas Go down
naruto maniac
The Pensioners Of FAN
The Pensioners Of FAN
naruto maniac


Posting : 1191
Join date : 12.11.12
Age : 25
Lokasi : jakarta

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#123PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty6/3/2013, 6:18 am

@kuuga : hahaha..... Makasih ramennya bro Very Happy ....... Soal ane dapet dri mana, ane dpt dri chap2x sebelumnya..... Stelah membaca chap yg membahas soal itu, ane ringkas utk menjawab jawaban bro @shaef .....

Btw
623 koq belum rilis ya??? Kira2x hari ini apa besok ya???? Semoga aj hari ini deh
Kembali Ke Atas Go down
Kuuga_Uchiha
Kiri's Jounin Commander
Kiri's Jounin Commander
Kuuga_Uchiha


Posting : 303
Join date : 14.11.12
Lokasi : Su-Ri-Dunkgakure

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#124PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty6/3/2013, 6:33 am

@Naruto maniac..

naruto maniac wrote:
Btw
623 koq belum rilis ya??? Kira2x hari ini apa besok ya???? Semoga aj hari ini deh

Chapter terbaru kita bisa tunggu mulai selasa malam sampai kamis malam..tp biasanya chap baru tersebut terbit (rata-rata) hari rabu jam 12 siang,di mangapanda.com..

ya untuk hari ini,kita bisa tunggu jam 12 siang nanti..moga2 terbit seperti biasa.. Very Happy

Yoiii..terima kasih kembali brader.. Very Happy

Kembali Ke Atas Go down
Vampire
Eternal Soul
Vampire


Posting : 1415
Join date : 24.01.13
Age : 24
Lokasi : United Kingdom Of Hitsugaya

Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#125PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty6/3/2013, 7:47 am

@KaKuuga
Thanks Atas Ramennya,Bang....Tapi..,Itu Jawaban Asli No Copas Sedikitpun.
KaKuuga wrote:
hashirama dan madara cocok?cocok bagaimana?hehehee..
Mungkid Maksudnya Cocok Dalam Bertarung,Hehehe...Krena Madara Dan Hashirama Bertarung Tnpa Henti Bagaikan Pasangan Yg Sudah Uzur Perkawinannya.Jadi..,Mungkin Yg Di Maksud @KaKonan Sperti Itu.{Jawaban Ngawur Mode (ON)}

CMIIW
Kembali Ke Atas Go down
http://forumnaruto-gakure34.forumid.net/
Sponsored content




Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty
#126PostSubyek: Re: Diskusi Naruto Chapter 622 Diskusi Naruto Chapter 622 - Page 5 Empty

Kembali Ke Atas Go down
Subject: Re: Diskusi Naruto Chapter 622  None

Anda tidak dapat mengirmkan postingan atau mengomentari pembahasan di topik ini karena masih berstatus sebagai Tamu.
Silakan Mendaftar dan Login agar dapat mengakses segala fitur forum secara penuh.
AgoessNaruto Robot
Forum Bot



Join Date: 16/05/2009
Lokasi: Forum AgoessNaruto
Comments: Bot untuk membantu anda di Forum AgoessNaruto
Kembali Ke Atas Go down
 

Diskusi Naruto Chapter 622

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Kembali Ke Atas 
Halaman 5 dari 6Pilih halaman : Previous  1, 2, 3, 4, 5, 6  Next

 Similar topics

-
» Diskusi "Naruto Chapter 593" dan Prediksi Next Chapter "Naruto Chapter 594"
» Diskusi Chapter Naruto Chapter 615 dan Prediksi Chapter 616
» Diskusi Naruto Chapter 510 dan Prediksi Naruto Chapter 511
» Diskusi Naruto chapter 579 dan Prediksi Naruto chapter 580
» Diskusi naruto chapter 587 & prediksi naruto chapter 588

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
Forum Indofanster :: Anime-Manga ::   :: Naruto :: Plot Cerita :: [Archives] Diskusi Chapter-