Forum Indofanster
Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 143564713
Selamat datang di Forum Indofanster.
Silakan mendaftar dan login untuk bergabung mendiskusikan berbagai Manga-Anime.

Welcome to FAN

Jangan sungkan untuk bergabung ya...

Forum Indofanster
Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 143564713
Selamat datang di Forum Indofanster.
Silakan mendaftar dan login untuk bergabung mendiskusikan berbagai Manga-Anime.

Welcome to FAN

Jangan sungkan untuk bergabung ya...


Forum Indofanster

Forum Tempat Berdiskusi Tentang Manga - Anime
Dibuat oleh Agoess Sennin pada 16 Mei 2009
Indofanster adalah Keluarga, Bukan Sekedar Tempat Berkumpul
 
IndeksPortalGalleryPencarianLatest imagesAffiliatePendaftaranLogin
Welcome to
Rules • Staff • Ranks & Holder

Share
 

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down 
Pilih halaman : 1, 2, 3, 4, 5  Next
PengirimMessage
Si Toekang Lampoe
Warga Biasa
Warga Biasa
Si Toekang Lampoe


Posting : 4023
Join date : 29.01.11
Lokasi : Menggantung di kabel SUTET

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#1PostSubyek: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 1:42 am

NARUTO CHAPTER 554: BATAS DARI RASEN-SHURIKEN...!!!
Oleh: Masashi Kishimoto
Referensi: MangaStream - BacaManga


Naruto sang pahlawan vs Raikage masa lalu yg terkuat...

Naruto melompat hingga tubuhnya mengambang di udara membelakangi matahari...
Ia mengeluarkan Rasen-Shuriken, siap menyerang Raikage ke-3...

Temari:
[Apa itu Naruto?! Mengapa dia ada di sini?!]

Raikage ke-3 menengadah, cahaya matahari menyilaukan matanya...

Temari:
[Perasaan ini... Ini pasti jutsu Fuuton! Apa ini bentuk lain dari Rasengan?
Jika dia menyerang dgn itu, maka mungkin ini akan berhasil!!!]

Naruto memanjangkan tangan chakranya utk menghantamkan Rasen-Shuriken ke arah Raikage ke-3...
Serangan pertama dilancarkan...
Raikage ke-3 berhasil menghindar...

Temari:
!!

Dodai:
Serangan level itu tak akan berhasil, karena kecepatan yg ia miliki.

Naruto:
[Aku tahu para Raikage memiliki kecepatan yg luar biasa.]

Naruto kemudian melemparkan Rasen-Shuriken ke arah punggung Raikage ke-3 yg sdh membelakangi tangan chakra Naruto...

Temari:
[Jadi itu maksud dia dari awal...!!]

Saat Rasen-Shuriken hampir mengenai Raikage ke-3, tiba2 ia melompat mengangkat tubuhnya utk menghindar...

Ninja Anggota Pasukan Aliansi:
Ahhh tak berhasil!!!
Dia berhasil menghindarinya lagi!!

Temari:
[Tak mungkin bisa menyerangnya tanpa sesuatu yg mengalihkan perhatiannya.]

Dodai:
...!!?

Naruto:
[Ok!! Saat Rasen-Shuriken ini kembali...]

Naruto menangkap kembali Rasen-Shuriken...

Naruto:
Sedekat ini...
Aku akan menyerangnya!!!

Naruto menghantamkan Rasen-Shuriken ke arah punggung Raikage ke-3...
Kali ini tdk bisa dihindari lagi...
Rasen-Shuriken menghantam Raikage ke-3 dgn telak...
Ledakan dahsyat, plus putaran angin berbentuk bola raksasa tercipta...

Ninja Anggota Pasukan Aliansi:
UWAAAAH!!!

Temari:
[Fuuton Ninjutsu yg sangat hebat.]
Ini kesempatan kita!! Cepat dgn Fuuinjutsunya!!!

Ninja Anggota Pasukan Aliansi - Tim Penyegel:
Baik!!!

Mereka kemudian mengulurkan kain utk menyegel tubuh Raikage ke-3...

Temari:
Bagus!!! Kali ini kita bisa menghentikan dia.

Tiba2 Raikage ke-3 bangkit dan menangkis kain penyegel...

Temari:
!!?

Ninja Anggota Pasukan Aliansi - Tim Penyegel:
Ap... Apa?!

Naruto:
...!

Raikage ke-3 melompat ke belakang...

Dodai:
Sandaime... Anda benar2 kuat dan menakutkan.

Raikage ke-3 kembali berdiri tegap dgn Raiton Armornya...

Raikage ke-3:
Ngghh...

Naruto:
[Ini tak mungkin... Apa Rasen-Shuriken tak ada pengaruhnya sama sekali...?]

Dodai:
Mata dari Raikage-sama kelihatan aneh sejak sampai di sini...
Seseorg pasti memanipulasi dia...

Raikage ke-3 mengaktifkan sebuah jurus Raiton di tangan kanannya...

Dodai:
!! Apa itu?!

Naruto:
!?

Dodai:
Semua cepat menjauh dari Raikage-sama!!
Pengguna Doton Ninjutsu, siapkan benteng pertahanan secepatnya!!

Ninja Anggota Pasukan Aliansi:
Semua!! Satukan kekuatan...
DOTON-HANRIDORYUUKI (EARTH TECHNIQUE-FLOWING EARTH WALL OF 10.000 MILES)!!
Bubar!!!

Dinding tanah yg tebal terbentuk di hadapan pasukan aliansi...
Dodai menarik Naruto utk mundur ke belakang benteng...

Dodai:
Ayo Naruto!!!

Naruto:
Uwaah!!

Raikage ke-3 bergerak menyerang...
Sementara benteng tanah bentukan pasukan aliansi semakin membesar...
Dodai yg tadi menarik Naruto kemudian melepaskannya, dan mengeluarkan sebuah jutsu...

Dodai:
YOUTON-GOMUHEKI (LAVA STYLE-RUBBER WALL)...

Sebuah dinding karet terbentuk dan melapisi benteng tanah yg tadi dibuat oleh pasukan aliansi...
Raikage ke-3 menghantam benteng pasukan aliansi dgn jurus Raiton di tangan kanannya...
Benteng tanahnya hancur berkeping2...

Naruto:
Apa itu?!

Dodai:
Itu Ninjutsu terkuat Sandaime!!!

Raikage ke-3:
JIGO-KUDZUKI YONHON NUKITE (FOUR-FINGERED HELL-BRINGER HAND)!!

Dodai:
Dia punya chakra Raiton yg dikumpulkan di ujung jarinya...!!
Dia menggunakan Raiton Ninjutsu bersama dgn serangan menusuknya.

Naruto:
...
[Jadi sama seperti jutsu Raikirinya Kakashi sensei... Dan Chidorinya Sasuke...]

Raikage ke-3 menusuk lapisan karet benteng pasukan aliansi dgn serangannya...

Dodai:
Semuanya, mundur selagi bisa!!

Ninja Anggota Pasukan Aliansi:
Tdk! Jika kita tau di mana ia akan muncul, kita bisa memusatkan serangan kita di sana!!!
Semua, siapkan diri kalian!!

Temari:
Hentikan! Dengarkan ninja dari Kumogakure tadi!!

Saat sepertinya dinding karet msh sulit utk ditembus, Raikage ke-3 melipat jari kelingkingnya...
Dan dinding karetnya pun jebol...
Dodai melompat menghindar sambil menarik Naruto...

Naruto:
Uwaah!!

Sementara anggota2 pasukan aliansi yg tdk menghiraukan seruan Dodai, bergerak menyerang Raikage ke-3...

Dodai membawa Naruto nai ke sbuah gunung meja...

Dodai:
Zaa!!

Anggota2 pasukan aliansi yg menyerang terpental menerima serangan Raikage ke-3...

Ninja2 Anggota Pasukan Aliansi:
GYAAAAAAAH!!
GWAAAAH!!!

Temari:
Sial!!!

Naruto:
...

Dodai:
Org2 b*odoh...!!

Naruto:
!!!

Sementara itu anggota2 pasukan aliansi yg menyerang terus menerima serangan Raikage ke-3...

Ninja Anggota Pasukan Aliansi:
GYAAAAAAAH!!

Dodai:
...!
Dia ganti jadi 3 jari...

Naruto:
Jutsu apa itu... Terlalu kuat...
Dia menghabisi banyak org dgn sekejap.

Dodai:
Serangan mematikan dgn memfokuskan kekuatannya pada 1 titik di jarinya.
Itulah senjata terkuat Sandaime Raikage!
Dan dgn tubuhnya yg elastis, yg mampu menahan segala jutsu...
Menjadikannya tameng terkuat.

Naruto:
Apa kakek itu benar2 manusia?

Dodai:
Dia satu2nya ninja yg diketahui mampu berhadapan 1-1 lawan Bijuu...

Naruto:
...
[D... Dia sangat hebat... Raikage itu...]

Tiba2...

Naruto:
...!! Hmmm?!

Dodai:
Ada apa?!

Naruto:
Lalu apa itu?!

Dodai:
Apa maksudmu?!

Naruto:
Lihat itu...
Bekas luka di dadanya...!!
Apa yg mampu membuat luka pada tubuh yg dianggap tameng terkuat?
Rasen-Shuriken bahkan tak berbekas padanya!!

Dodai:
Ohh itu... Sandaime membiarkan semua kabur, saat dia menghadapi Hachibi yg mengamuk, sendirian...
Itulah saat dia mendapat bekas luka itu...

Naruto:
Jadi Hachibi yg melakukannya?

Dodai:
Dia tak pernah membicarakan bekas luka itu.
Karena dianggap "aib", tak ada yg pernah membicarakannya... Bahkan Yondaime Raikage tak tahu banyak ttg itu.

Naruto:
...
[Hachibi ya... Mengingatkanku pada...]
BIJUU-DAMA (BIJUU BOMB)!!

Naruto mulai membuat Bijuu Bomb...

Apakah hasil latihannya akan sesuai harapan?

Chapter 554 tamat...

Chapter Selanjutnya:
Akhir dari Raikage, dan kelanjutan dari aksi Gaara dan Oonoki...
Kembali Ke Atas Go down
Aga Senju
Warga Biasa
Warga Biasa


Posting : 2
Join date : 21.07.11
Age : 39
Lokasi : depok

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#2PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 2:11 am

Numpang Pejwan :nidaime:
saya member baru, nais chapter
Kembali Ke Atas Go down
konoha no kiroe senko
Genin Senior
Genin Senior
konoha no kiroe senko


Posting : 36
Join date : 05.09.11
Age : 30
Lokasi : Madiun.gakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#3PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 2:56 am

Dlm chapter ini, dtunjukan bahwa sng raikage 3 mmiliki kecepatan yang luar biasa, apakah kecepatan ini dipengaruhi elemen petir sang raikage atau hanya sebuah bakat alami (kekai genkai) mohon penjelanya ya senpai?? ;-)
Kembali Ke Atas Go down
Tamu
Tamu



Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#4PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 5:10 am

rep 2 krn sdh menulis plot cerita ny + dialog;
Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 M087
Kembali Ke Atas Go down
Si Toekang Lampoe
Warga Biasa
Warga Biasa
Si Toekang Lampoe


Posting : 4023
Join date : 29.01.11
Lokasi : Menggantung di kabel SUTET

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#5PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 5:16 am

@Aga Senju
Selamat datang aja ya di FAN... Very Happy
Semoga betah...
Mari kita berdiskusi di sini dgn baik... Very Happy

@konoha no kiroe senko
Sependek pengetahuan saya...
Elemen petir memang punya sifat cepat...
Karakteristiknya memang membuat penggunanya relatif dpt bergerak dgn cepat...
Bahkan kunai Minato pun dinamakan kunai Dewa Petir, ada petirnya juga...
Dulu Kakashi ketika pertama kalinya menunjukkan Chidori di depan sensei dan temannya, juga dikatakan bahwa jutsu itu mensyaratkan penggunanya bergerak cepat utk menerjang musuh...
Kirin, jutsu yg memanfaatkan petir dari alam juga dikatakan Sasuke sbg jurus yg tdk mungkin dihindari oleh Itachi...
Itu juga salah satu bukti bahwa jurus Kirin punya kecepatan tinggi...

Sehingga saya rasa kecepatan duo Raikage, Sandaime dan Yondaime, memang dipengaruhi juga oleh elemen petirnya...
Mereka diperlihatkan dpt bergerak cepat, ketika menggunakan armor petirnya...
Blm dijelaskan di chapter, apakah kecepatan duo Raikage ini merupakan Kekkei Genkai mereka, yg dibawa karena faktor keturunan...
Sejauh ini, di luar mereka berdua, blm ada lagi ninja Kumo yg terlihat punya kecepatan tinggi...
Bee sepertinya tdk secepat mereka berdua... Very Happy

@Heartless
Makasih... :naruramen:
Kembali Ke Atas Go down
Uchiha_sazuke
Genin Senior
Genin Senior
Uchiha_sazuke


Posting : 33
Join date : 11.08.11
Age : 30
Lokasi : makassar gakure no sato

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#6PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 5:38 am

Sepertinya dlm cerita in terjadi kejanggalan,bkanka rasensuriken jika mengenai musuhnya maka akan menghancurkannya sampai ke sel selnya,tapi ini tidak.1 lagi,bukan kah element raiton lemah terhadap element futon,tpi dsini kebalikannya.
Kembali Ke Atas Go down
konoha no kiroe senko
Genin Senior
Genin Senior
konoha no kiroe senko


Posting : 36
Join date : 05.09.11
Age : 30
Lokasi : Madiun.gakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#7PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 6:03 am

Wakdau senpai@ thanks sts pnjlasan yg bgt lngkap, oh y sya mau nnya nich senpai, sper ti yg dktakan sasuke sama, knpa raikage tdk sdkit pun trluka ktka mndapat srangan dri RS nruto, yg ktanya mmpu mnyrang hngga sel & br elemen angin, dan ktanya angin lbih hbt dr petir, tlong pnjlsanya senpai? ;-)
Kembali Ke Atas Go down
Rokudaime
Ryuujin Senkou no Sennin
Ryuujin Senkou no Sennin
Rokudaime


Posting : 3558
Join date : 18.02.10
Lokasi : Malanggakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#8PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 6:46 am

hmm...kemampuan penyembuhan raikage 3 ini murni dari jutsunya aja?
atau emng ada rahasia di balik genetikanya ya? disini yg kumaksud bs aja raikage 3 ini jg salah satu keturunan dari rikudou sennin sperti halnya keturunan lainnya baik itu senju dan uzumaki. mengingat fisik dan proses penyembuhannya sangat luar biasa (tdk normal).
yah...sperti kin-gin yg desas desusnya diperkirakan msh punya hub.darah
dg para keturunan rikudou meski utk kesekian kalinya.
Kembali Ke Atas Go down
Uzu~Nami Azyan
Go Ikenban
Go Ikenban
Uzu~Nami Azyan


Posting : 358
Join date : 31.07.11
Age : 24

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#9PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 7:34 am

Maaf kalau OOT
Bagi Momod dan admin tolong pindahkan Diskusi chapter 553 dan perediksi chapter 554
Di bagian plot cerita diatasnya ada bagian diskusi chapter di situkan tempatnya diskusi chapter yang telah dikunci

Maaf Kalau Salah
Kembali Ke Atas Go down
G5
Great Flame Commandment
Great Flame Commandment
G5


Posting : 1817
Join date : 22.08.11
Lokasi : New World

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#10PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 8:22 am

memang benar kalo seharusnya elemen angin kuat terhadap elemen petir... Tpi menurut saya hal it terjadi jika pengguna kekuatan dri elemen terSebut seimbang!!
mungkn disini kasusnya elemen petir raikage 3 lbh kuat dbnding jurus angIn naruto..
maaf kalau salah.
Kembali Ke Atas Go down
Naruto Deity Of Shinobi
Kelas S
Kelas S
Naruto Deity Of Shinobi


Posting : 847
Join date : 07.08.11
Age : 41
Lokasi : Pacitan~gakure Gorom/Maluku Tenggara

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#11PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 9:08 am

aku setuju dengan pendapat uciha senpai dan konoha no kiroe senko senpai, kenapa resengan shuriken tidak ber efek apa apa terhadap raikage sama.itu mungkin pengaruh kabuto dengan memberikan sesuatu pada tubuh raikage, dan kenapa juga petir kuat bisa menahan futton yang sama kuat?apa hukum alam tidak dipakai dichapter ini ?
saya juga salut dengan Naruto, karena kehebatan taju kage bushin naruto yang bisa memakai jutsu seperti naruto aslinya.aku berpikir apa jadinya kalo naruto tidak memakai bushin dan cakra nya tidak terbagi dengan beratus ratus bushinnya?betapa kuat naruto jika cakra nya tidak di bagi ke bushin nya?Dan bagaimana biju dama Naruto bisa mengenai raikage, melihat raikage mempunyai sunshin no jutsu yang sangat cepat, atau naruto juga memakai jikukan no jutsu / teleport di tambah dengan biju dama.
monggo koreksinya ?

Kembali Ke Atas Go down
konoha no kiroe senko
Genin Senior
Genin Senior
konoha no kiroe senko


Posting : 36
Join date : 05.09.11
Age : 30
Lokasi : Madiun.gakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#12PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 9:11 am

Portgas-sama@ Ya mungkin, mskipun raikage brelemen raiton dn naruto br elemen fuuton, tpi jutsu raikage satu level di atas jutsu naruto, mngkin inilah yg mnyebbkan raikage tdk terluka sdikitpun, oh ya croboh nya tim aliansi sdah tau klu jutsu nya raikage ber elemen perir msih aja pkai jutsu elemen tanah, yg jlz kn lbih lmah, maap klu slah,,:-)
Kembali Ke Atas Go down
Tamu
Tamu



Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#13PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 9:17 am

tubuh sekuat itu ditambah efek dari edo tensei yang menambahkan kemampuan immortal, meski tubuhnya ancur sama rasen shuriken, itu gada efek apapun untuk semua ET, terlebih lagi, kalaupun sandaime raikage itu masih belum mati, dia lawan yang kuat untuk naruto.

Saya rasa inti dari mengalahkan ET adalah membuatnya tidak bergerak, perlu orang type genjutsu untuk menjerat dia, namun yang melawan saat ini adalah naruto.

yaa kita lihat saja, naruto slalu punya cara sendiri mengalahkan lawannya

terlepas dari itu..raikage ke tiga ini kuat sangat... saya tercengang waktu membaca bahwa sandaime raikage adalah orang yang mampu bertarung melawan bijuu satu lawan satu... itu ... >_> artinya si sandaime ini sama aja ma bijuu, mengerikan kakek tua ini...
Kembali Ke Atas Go down
Uchiha_sazuke
Genin Senior
Genin Senior
Uchiha_sazuke


Posting : 33
Join date : 11.08.11
Age : 30
Lokasi : makassar gakure no sato

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#14PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 10:22 am

Ia,emank betul si kakek yg satu ini terlalu kuat,tpi jngan heran apa bila naruto mengeluarkan sbuah jutsu" baru yg mengerikan n fatal bagi lwannya,krna,masa bertahun" mengembara dan berlatih sama jiraiya smpai skarang jutsunya cma sdikit yg diperlhatkan.aq pernah baca dsuatu situs japan yg membrikan bocoran bahwa,naruto memiliki berbagai macam versi rasengan dan trxta benar.bru" in tlah dperlhatkan planetary rasengan sprti yg dbocorannya.dan yg paling menakjubkan,naruto bisa melampaui jikukan no jutsu mlik ayahnya,bhkan mengalahkan dimensi saku milik tobi,yaitu suat tehnik tleport yg hmpir menyamai rikudou sennin.dan mnurut bocorannya kalau segel rikudou sennin/mode biju pd naruto memiliki segudang jutsu" mematikan mlik rikudou sennin yg akan mncul scra tdk sengaja apabila naruto dlm keadaan terdesak,serta segel trsebut separuh dri kekuatn rikudo yg akan d warisi oleh jincuriki kyubi apa bila sudah mxatu dngan bijunya,dan sgel inilah hx muncul pada orng" istimewa dan terplih.maka dari it madara menunggu smpai naruto menguasaix dan brusha merebutnya.generasi ke 3 pmilik mata rinnegan brasal dri klan uzumaki plihan.
1.rikudou sennin (ini hnya gelar/nama asli tdk diketahui)
2.uzumaki nagato
3.???????? Uzumaki.
Kembali Ke Atas Go down
yamato capten
ANBU
ANBU
yamato capten


Posting : 262
Join date : 16.07.11
Age : 32
Lokasi : deligakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#15PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 11:02 am

di capter selanjutnya sudah ditebak raikage itu akn tamat ditngan naruto dengn bomb bijuunya...........

tpi yg sangat disayankn peran temari disini kurang menonjol,dia pernah berkata bahwa dia adaklah pengguna fouton terkuat dialiansi......

tpi dia ga bisa berbuat apa apa.....
sungguh sangat disayangkn..
Kembali Ke Atas Go down
Namikaze Jar'z
Commander Writers - Konoha no Kiiroi Senkou
Commander Writers - Konoha no Kiiroi Senkou
Namikaze Jar'z


Posting : 1469
Join date : 08.01.10
Age : 24
Lokasi : Konohagakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#16PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 11:44 am

Wow, bisa dikatakan kalau sandaime raikage sejajar dg Hashirama dan Madara.
Kembali Ke Atas Go down
konoha no kiroe senko
Genin Senior
Genin Senior
konoha no kiroe senko


Posting : 36
Join date : 05.09.11
Age : 30
Lokasi : Madiun.gakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#17PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 12:22 pm

Sasuke-sama@Aku harap, sich kedepanya naruto mmpu menguasai hiraishin utk stidaknya mengimbangi jutsu teleprt tobi, back to topik dn aq hrap terjadi kombinasi elemen fuutan naruto dg temari, petarung jrk dkt dkombinasi dg ptrung jrak jauh, wuih hbat dah,, jgn langsung keluarin biju bomb, jdi gk seru jka raikage lngsung klah dg biju bomb,
Kembali Ke Atas Go down
Adiv Uzumaki
Ketua Akatsuki
Ketua Akatsuki
Adiv Uzumaki


Posting : 716
Join date : 17.05.11
Age : 30
Lokasi : Konoha

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#18PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 12:43 pm

hmmm apakah naruto sudah mampu menguasai bijuu bomb, saya rasa tdk,
Apakah ET raikage hanya dgn bijuu bomb bisa lngsung dikalahkan saya rasa tdk juga,
Mungkin chapter slanjut'a naruto akan mempelajari bijuu bomb tsb.
Kembali Ke Atas Go down
Naruto Deity Of Shinobi
Kelas S
Kelas S
Naruto Deity Of Shinobi


Posting : 847
Join date : 07.08.11
Age : 41
Lokasi : Pacitan~gakure Gorom/Maluku Tenggara

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#19PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 12:50 pm

konoha no kiroe senko wrote:
Sasuke-sama@Aku harap, sich kedepanya naruto mmpu menguasai hiraishin utk stidaknya mengimbangi jutsu teleprt tobi, back to topik dn aq hrap terjadi kombinasi elemen fuutan naruto dg temari, petarung jrk dkt dkombinasi dg ptrung jrak jauh, wuih hbat dah,, jgn langsung keluarin biju bomb, jdi gk seru jka raikage lngsung klah dg biju bomb,

Menurutku Naruto belum akan menguasai hiraishin, tapi jutsu yang lebih sulit, lebih hebat dan memerlukan cakra yang besar yaitu Jikukan No Jutsu/Space Time No Jutsu melebihi madara seperti perkataan jiraiya : bahwa Minato berharap suatu hari nanti Naruto akan menyempurnakan jutsuku.
Bayangakan Naruto Mengeluarkan Taju Kage Bushin+Jikukan No JUtsu dan Rasengan yang sempurna.
Karena inti dari pengendalian cakra Kyubi adalah agar Naruto mempunyai cakra vang tak terbatas, sedangkan Jikukan No Jutsu Memerlukan Cakra yang sangat besar hingga Minato pun kehabisan cakra waktu memakai Jikukan No Jutsu Untuk memindahkan Kyubi pada waktu akan meledakan Konoha saat dikendalikan Madara Uciha.




Aku percaya kau bisa menggunakannya, karena kau adalah anak Ku. " Minato Namikaze " :minato:
Di Dunia ini tak ada Shinobi yang bisa melampaui Yondaime Hokage, kecuali kamu Naruto Uzumaki " kakasi hatake " :kkschidori:



Kembali Ke Atas Go down
Kokorokotomo
ANBU
ANBU
Kokorokotomo


Posting : 259
Join date : 29.05.11
Lokasi : Bandunggakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#20PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 1:30 pm

saya kira chapter ini sudah jelas dengan judul " BATAS RASHENSURIKEN " berarti dapat di simpulkan daya hancur rashen suriken tidak berguna dipertarungan kali ini sehingga naruto harus menggunkan bijuu dama, dan di chapter selanjutnya mungkin pembuktian apakah naruto sudah menguasai bijuu dama atau belum ??
oia salah satu ninja kumo mengatakan bahwa raikage ke 3 adalah raikage terkuat, sehingga tidak heran bila jutsu2 yang dimilikinya sangat luar biasa.. dan jutsu black panther nya pun blum di keluarkan nya.. jd seperti nya pertarungan menghadapi raikage tersebut akan memakan beberapa chapter.
Kembali Ke Atas Go down
Uchiha_sazuke
Genin Senior
Genin Senior
Uchiha_sazuke


Posting : 33
Join date : 11.08.11
Age : 30
Lokasi : makassar gakure no sato

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#21PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 1:39 pm

Sepertinya naruto memang bisa menggunakan bhkan mengembangkan jikukan nj lbih dri minato ayah.klau minato bsa pndah tmpat dgn kunai brsegel khusus,tpi naruto tdk,hnya menggunakan pikirannya seperti mengeluarkan tangan biju sesuai khendaknya u/ membuat rasengan tmpa bantuan kagebunshinnya.mengenai biju bom bkan tdk mungkin dikuasai dgn cepat,karna naruto ninja nmr 1 paling mengejutkan,apalagi sdah kta liat waktu naruto mempelajarinya.liat aj planetary rasengan yg dgunakan naruto secara mengejutkan.
Kembali Ke Atas Go down
Kokorokotomo
ANBU
ANBU
Kokorokotomo


Posting : 259
Join date : 29.05.11
Lokasi : Bandunggakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#22PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 1:54 pm

sebenarnya menurut saya jutsu jutsu seperti teleport itu tidak cocok untuk naruto, selain itu naruto dengan MB sudah memiliki kecepatan luar biasa yang mengalahkan kecepatan ei , terlalu aneh jg jika jutsu2 tingkat tinggi di kuasi oleh naruto, karena saya mengingat kutipan dari jiraya.. menurut dia ninja yang hebat adalah bukan seberapa bnyak jutsu yang di kuasai nya melainkan ninja yang mempunyai semangat juang yang tinggi, yakin akan kemampuannya dan tidak menarik kembali apa yang telah di ucapkannya.
jd saya yakin naruto akan kuat dengan jutsu2 yang sudah ada, yang membuatnya lebih kuat adalah strategi dalam bertarung dan menganalisa kelemahan musuh..

oia 1 lagi yang mengejutkan adalah naruto sudah dapat menggunakan bunshin nya dengan sempurna, coba perhatikan dengan bunshin2 yang digunakan nya dulu, bunshin hanya digunakan utnuk membantu membuat rasengan/rasenshuriken, bunshin hanya untuk pengalihan, dan sekali kena serangan bunshin langsung menghilang.. jauh berbeda dengan yang sekarang bunshin dapat bertarung dan memiliki daya tahan yang kuat...
Kembali Ke Atas Go down
Naruto Deity Of Shinobi
Kelas S
Kelas S
Naruto Deity Of Shinobi


Posting : 847
Join date : 07.08.11
Age : 41
Lokasi : Pacitan~gakure Gorom/Maluku Tenggara

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#23PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 2:14 pm

Kokorokotomo wrote:
saya kira chapter ini sudah jelas dengan judul " BATAS RASHENSURIKEN " berarti dapat di simpulkan daya hancur rashen suriken tidak berguna dipertarungan kali ini sehingga naruto harus menggunkan bijuu dama, dan di chapter selanjutnya mungkin pembuktian apakah naruto sudah menguasai bijuu dama atau belum ??
oia salah satu ninja kumo mengatakan bahwa raikage ke 3 adalah raikage terkuat, sehingga tidak heran bila jutsu2 yang dimilikinya sangat luar biasa.. dan jutsu black panther nya pun blum di keluarkan nya.. jd seperti nya pertarungan menghadapi raikage tersebut akan memakan beberapa chapter.


Saya sangat setuju dengan Kokorotomo senpai, bahwa Rasengan Shuriken telah mencapai limitnya/batasnya.tapi menurut prediksi saya chapter 555 akan menceritakan kekalahan telak raikage dari naruto yang menggunakan Biju Bomb dan akan flasback ketika raikage menghadapi ekor delapan dan mendapatkan luka yang sangat parah.
monggo koreksinya !?
Kembali Ke Atas Go down
Kokorokotomo
ANBU
ANBU
Kokorokotomo


Posting : 259
Join date : 29.05.11
Lokasi : Bandunggakure

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#24PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 2:33 pm

kalah telak ? saya kira tidak akan semudah itu.. karena di setiap pertarungan naruto akan muncul suatu kekonyolan, dan saya kira bijuudama yg akan dibuat pertama kali akan gagal terlebih dahulu.. dan berhasilketika naruto sedang terdesak..
walopun bijuudama dapat memberi luka yang sangat parah terhadap raikage, itu pun tidak menjamin akan melumpuhkan raikage, klo memang dapat melumpuhkannya mungkin dulu dia tewas oleh hachibi !!

jadi prediksi saya adalah bijuudama membuat luka parah, kemudian ninja aliansi akan menyerang nya secara bersamaan untuk melumpuhkan raikage..
ya dengan begitu peran temari dan ninja aliansi akan sedikit menonjol pula..

oia mungkin setelah menyerang dengan bijuudama bunshin naruto akan menghilang,dan pertarungn di ambilalih kembali oleh pasukan aliansi yang d pimpin garra
Kembali Ke Atas Go down
Naruto Deity Of Shinobi
Kelas S
Kelas S
Naruto Deity Of Shinobi


Posting : 847
Join date : 07.08.11
Age : 41
Lokasi : Pacitan~gakure Gorom/Maluku Tenggara

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#25PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty8/9/2011, 2:43 pm

Kokorokotomo wrote:
sebenarnya menurut saya jutsu jutsu seperti teleport itu tidak cocok untuk naruto, selain itu naruto dengan MB sudah memiliki kecepatan luar biasa yang mengalahkan kecepatan ei , terlalu aneh jg jika jutsu2 tingkat tinggi di kuasi oleh naruto, karena saya mengingat kutipan dari jiraya.. menurut dia ninja yang hebat adalah bukan seberapa bnyak jutsu yang di kuasai nya melainkan ninja yang mempunyai semangat juang yang tinggi, yakin akan kemampuannya dan tidak menarik kembali apa yang telah di ucapkannya.
jd saya yakin naruto akan kuat dengan jutsu2 yang sudah ada, yang membuatnya lebih kuat adalah strategi dalam bertarung dan menganalisa kelemahan musuh..

oia 1 lagi yang mengejutkan adalah naruto sudah dapat menggunakan bunshin nya dengan sempurna, coba perhatikan dengan bunshin2 yang digunakan nya dulu, bunshin hanya digunakan utnuk membantu membuat rasengan/rasenshuriken, bunshin hanya untuk pengalihan, dan sekali kena serangan bunshin langsung menghilang.. jauh berbeda dengan yang sekarang bunshin dapat bertarung dan memiliki daya tahan yang kuat...

Jikukan no jutsu/space time no jutsu/teleportasi sangat berguna sekali untuk melawan madara, kalau hanya mengandalkan kecepatan mode kyubi saja tak akan cukup untuk mengalahkan atau bahkan tak akan mampu mengimbangi Jikukan no jutsu yang di kuasai oleh madara, untuk itulah saya tegaskan sekali lagi bahwa tujuan penyegelan Kyubi di tubuh naruto agar Naruto bisa menguasai Cakra tak terbatas milik kyubi dan untuk menyempurnakan Jikukan no jutsu milik Minato Namikaze.itu menurut pengamatan dan prediksi saya kokorotomo sama, mohon koreksinya, monggo !?
Kembali Ke Atas Go down
Sponsored content




Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty
#26PostSubyek: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555 Empty

Kembali Ke Atas Go down
Subject: Re: Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555  None

Anda tidak dapat mengirmkan postingan atau mengomentari pembahasan di topik ini karena masih berstatus sebagai Tamu.
Silakan Mendaftar dan Login agar dapat mengakses segala fitur forum secara penuh.
AgoessNaruto Robot
Forum Bot



Join Date: 16/05/2009
Lokasi: Forum AgoessNaruto
Comments: Bot untuk membantu anda di Forum AgoessNaruto
Kembali Ke Atas Go down
 

Diskusi Chapter 554, dan Prediksi Chapter 555

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 5Pilih halaman : 1, 2, 3, 4, 5  Next

 Similar topics

-
» Diskusi Chapter Naruto Chapter 615 dan Prediksi Chapter 616
» Diskusi Manga Naruto Chapter 494 dan Prediksi Chapter 495
» Diskusi Fairy Tail Chapter 326 Dan Prediksi Chapter 327
» Diskusi Naruto chapter 501 dan prediksi chapter 502
» Diskusi Manga Naruto Chapter 493 dan Prediksi Chapter 494

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
Forum Indofanster :: Anime-Manga ::   :: Naruto :: Plot Cerita :: [Archives] Diskusi Chapter-